Apa saja kira kira kelebihan gorden bahan blackout? Selain bahannya yang lebih tebal, bahan blackout ini juga menguras dompet lebih tebal loh. tapi apa sih yang membuat gorden bahan blackout ini menjadi lebih mahal? yuk cari tau lebih lanjut.
Apa saja kelebihan gorden blackout?
Mengapa bahan gorden blackout lebih mahal dibanding bahan lainnya? seberapa istimewa kah gorden dengan bahan ini? Ada beberapa kelebihan gorden blackout, seperti :
Memblokir cahaya masuk ruangan
Kelebihan yang pertama dan yang menjadi alasan kenapa bahan ini disebut blackout adalah karena kelebihan satu ini. Gorden dengan bahan blackout mampu untuk menghalangi cahaya yang masuk ke dalam ruangan hingga 100 persen. Jadi ruangan anda akan benar benar gelap.
Mengurangi panas dari luar
Selain mampu memblokir cahaya, gorden dengan bahan blackout ini juga mampu mengurangi panas dari luar. Sehingga ruangan anda dengan gorden blackout akan menjadi lebih sejuk dibanding luar ruangan.
Mengurangi suara bising dari luar
Salah satu kelebihan lainnya adalah mampu mengurangi suara bising dari luar ruangan. Karena suara bising dari luar dikurangin, menjadikan ruangan anda menjadi lebih nyaman dan sunyi. Tidak terganggu suara dari luar seperti suara kendaraan.
Bahan lebih tebal
Bahan katun, prada, voile, dan lainnya biasanya memiliki bahan dengan ketebalan lebih tipis dari gorden bahan blackout ini. Gorden dengan bahan blackout biasanya sekitar 300 gsm. GSM itu sendiri adalah standar ukuran untuk mengukur berat bahan per meter persegi. Jika bingun, anda bisa mencari tau lebih lanjut mengenai apa itu gsm atau gramasi.
Pengadaan barang
Tidak hanya jual Blackout custom. Kami juga melayani kerjasama untuk pengadaan barang pembuatan gorden rumah sakit di Jakarta dan sekitarnya. Jadi bagi anda yang sedang mencari produsen rumah sakit bisa langsung mampir ke whatsapp 0823 1098 9451 atau 0852 8765 1175 atau bisa langsung mampir ke toko kami di Jl. Raya Pkp No.33C, RT.1/RW.8, Klp. Dua Wetan, Kec. Ciracas, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13730. Atau cukup cari “Gudang Gorden” di maps anda.
Jangan lupa untuk mampir ke halaman kami lainnya disini.